KALBAR SATU ID, BOLA – Fenerbahce bakal berhadapan dengan wakil Inggris, Aston Villa, pada matchday ketujuh league phase Liga Europa 2025–2026. Duel yang krusial bagi kedua tim tersebut akan berlangsung di Sukru Saracoglu Stadium, Istanbul.
Pertandingan UEFA Europa League (UEL) ini dijadwalkan kick-off Jumat, 23 Januari 2026, pukul 00.45 WIB. Laga diprediksi berlangsung ketat mengingat kedua klub masih mengincar posisi terbaik untuk memastikan langkah aman menuju fase gugur.
Fenerbahce datang dengan dukungan penuh suporternya yang terkenal militan. Sementara Aston Villa membawa ambisi besar setelah tampil konsisten di kompetisi domestik dan Eropa musim ini.
Selain perebutan tiga poin, duel ini juga sarat gengsi mengingat Liga Europa kerap menjadi panggung bagi tim-tim top yang berusaha mengejar trofi Eropa. Hasil pertandingan di Istanbul bisa menjadi penentu arah perjalanan kedua tim di kompetisi musim ini.
Prediksi Susunan Pemain
Fenerbahce (4-3-3): Ederson; Semedo, Skriniar, Oosterwolde, Muldur; Fred, Yuksek, Talisca; Asensio, Duran, Akturkoglu
Pelatih: Domenico Tedesco
Aston Villa (4-2-3-1): Bizot; Cash, Lindelof, Konsa, Digne; Bogarde, Tielemans; Guessand, Rogers, Buendia; Watkins
Pelatih: Unai Emery
Head to Head
2 pertemuan sebelumnya
- 28/09/77 Fenerbahce 0-2 Aston Villa
- 14/09/77 Aston Villa 4-0 Fenerbahce
Link Live Streaming Gratis KLIK DISINI
Demikianlah informasi JADWAL NONTON Fenerbahce vs Aston Villa Liga Europa 2026: Link Streaming Gratis Pukul 03.00 WIB.






